Selasa, 19 Sep 2023 16:30 WIB
2 Jasad Diklaim 'Alien' Jalani CT Scan
Dua jasad yang diklaim alien, menjalani CT scan pada Senin (18/9), di klinik Noor, Meksiko. Ini dilakukan untuk mencari kebenaran terkait dua jasad tersebut.
Selasa, 19 Sep 2023 16:30 WIB
Dua jasad yang diklaim alien, menjalani CT scan pada Senin (18/9), di klinik Noor, Meksiko. Ini dilakukan untuk mencari kebenaran terkait dua jasad tersebut.
Foto Health
Selasa, 19 Sep 2023 13:30 WIB
Dua benda yang diklaim sebagai jasad alien dan dipamerkan di parlemen Meksiko menuai kritikan. Kini kedua jasad 'alien' tersebut menjalani CT scan.
Senin, 18 Sep 2023 16:10 WIB
Sebuah keluarga asal Las Vegas, Amerika Serikat mengaku bahwa rumahnya didatangi oleh alien berwujud besar pada suatu malam.
Senin, 18 Sep 2023 14:10 WIB
Seorang warga Australia mengaku menemukan penampakan semacam benda alien yang menempel di pintu belakang rumahnya.
Senin, 18 Sep 2023 05:49 WIB
NASA memilih ketua baru untuk penelitian tentang benda terbang atau fenomena udara tak dikenali. Mark McInerney ditunjuk sebagai Director of UAP Research.
Bioskop Trans Tv
Senin, 18 Sep 2023 05:00 WIB
NASA buka suara soal klaim 'jasad alien' di kongres UFO Meksiko. NASA merekomendasikan pemerintah Meksiko menyediakan sampel ilmiah jika ada temuan.
Minggu, 17 Sep 2023 20:20 WIB
Meksiko geger dengan penemuan jasad yang diduga mirip alien. Ternyata, Meksiko kerap dihebohkan dengan hal yang berbau alien.
Video 20Detik
Minggu, 17 Sep 2023 13:44 WIB
Penemuan 'jasad alien' di Meksiko masih mengundang keraguan. Bahkan sejumlah ilmuwan menyebut jika jasad tersebut adalah manipulasi.
Minggu, 17 Sep 2023 08:02 WIB
Viral dua jasad yang disebut alien dipamerkan di acara resmi Kongres Meksiko. Ilmuwan menyebut kemungkinan jasad itu adalah manusia yang dimonifikasi.
Sabtu, 16 Sep 2023 20:00 WIB
NASA memberikan rekomendasi kepada pemerintah Meksiko agar menyediakan sampel untuk komunitas ilmiah dunia jika menemukan sesuatu yang aneh.