
Jenderal Anyar Pilihan Putin Usai Penaklukan Ibu Kota Ukraina Gagal
Presiden Rusia Vladimir Putin menunjuk seorang jenderal baru usai penaklukan ibu kota Ukraina gagal. Jenderal itu bernama Alexander Dvornikov.
Presiden Rusia Vladimir Putin menunjuk seorang jenderal baru usai penaklukan ibu kota Ukraina gagal. Jenderal itu bernama Alexander Dvornikov.
Alexander Dvornikov baru saja ditunjuk menjadi komandan militer Rusia di Ukraina oleh Presiden Vladimir Putin. Ini sosoknya.