detikSportKamis, 09 Sep 2021 05:05 WIB Pebalap Thailand Alex Albon Kembali ke F1, Gabung Williams Musim Depan Alexander Albon akan kembali ke Formula 1 pada tahun depan. Pebalap berdarah Thailand itu akan bergabung dengan Williams.