detikInetKamis, 09 Jan 2025 14:35 WIB Nokia Jual Bisnis Kabel Laut Rp 5,8 Triliun ke Pemerintah Prancis Nokia telah menjual unit bisnis kabel bawah lautnya, Alcatel Submarine Networks (ASN), ke Pemerintah Prancis seharga 350 juta Euro.