
Klarifikasi Honda usai Disebut Rayu Marc Marquez Pakai Duit Rp 1,8 T
Honda membantah tudingan merayu Marc Marquez dengan kontrak Rp 1,8 triliun. Alberto Puig menegaskan bahwa semua informasi tersebut adalah kebohongan besar.
Honda membantah tudingan merayu Marc Marquez dengan kontrak Rp 1,8 triliun. Alberto Puig menegaskan bahwa semua informasi tersebut adalah kebohongan besar.
Rider Ducati Marc Marquez diyakini tak akan juara dunia di MotoGP dengan mudah. Pencapaian Baby Alien sejauh ini dinilai sudah menjadi kesuksesan.
MotoGP 2025 akan segera dimulai. Honda menegaskan lebih optimistis untuk menatap musim baru.
Honda tak menargetkan target muluk-muluk di MotoGP. Pabrikan Jepang itu hanya ingin kembali bisa memenangi balapan.
Menurut Puig, perpisahan Repsol dan Honda adalah suatu keniscayaan.
MotoGP bakal menerapkan regulasi baru mulai tahun 2027. Honda berharap regulasi itu tak membuat motornya makin lambat.
Honda tengah bekerja ekstra keras agar motornya bisa kompetitif lagi. Kalau RC213V kompetitif lagi, akankah Marquez kembali? Begini jawaban bos Honda.
Honda terang-terangan tidak mau merekrut si bocah ajaib, Pedro Acosta. Apa alasannya?
Manajer Honda Alberto Puig menceritakan proses bergabungnya Luca Marini. Adik Valentino Rossi itu langsung mengontak Honda usai tahu Marc Marquez akan pergi.
Bos Repsol Honda Alberto Puig meyakini mantan pebalapnya Marc Marquez bisa langsung juara dengan Ducati.