
Fiersa Besari Jadi Musisi karena Gagal Menikah
Ternyata Fiersa Besari menjadi musisi karena patah hati gagal menikah.
Ternyata Fiersa Besari menjadi musisi karena patah hati gagal menikah.
Fiersa Besari sempat heran akun Twitter-nya tak selaris Instagram dan YouTube. Hingga ia ngemis-ngemis ke Twitter untuk memberi centang biru di akunnya.