
Aktivis Mesir Alaa Abdel Fattah Dibui 5 Tahun di Kasus Hoax soal Corona
Aktivis terkemuka Mesir, Alaa Abdel Fattah dijatuhi hukuman 5 tahun bui. Abdel Fattah dijatuhi hukuman atas tuduhan menyebarkan berita palsu soal Corona.
Aktivis terkemuka Mesir, Alaa Abdel Fattah dijatuhi hukuman 5 tahun bui. Abdel Fattah dijatuhi hukuman atas tuduhan menyebarkan berita palsu soal Corona.
Otoritas Mesir menangkap seorang aktivis sekaligus saudara perempuan dari tokoh ikon pemberontakan 2011. Dia ditangkap atas tuduhan hoax soal Corona.