detikJabarKamis, 22 Jun 2023 16:52 WIB Aksi Refleksi Hari Jadi Ciamis, Mahasiswa Turun ke Jalan Ratusan mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Ciamis (AMC) melakukan aksi refleksi Hari Jadi Ciamis ke 381 tahun.