detikFoodKamis, 23 Mei 2024 07:00 WIB Rutin Konsumsi Air Mentimun Bisa Bantu Turunkan BB, Cocok untuk Diet! Cara menurunkan berat badan bisa dengan mengonsumsi minuman sehat. Salah satu jenisnya adalah infused water yang terbuat dari racikan mentimun. Ini manfaatnya!