detikInetMinggu, 06 Jul 2025 20:45 WIB Honor 400 Rilis di RI, Ubah Foto Jadi Video Pakai AI Honor akhirnya menggoyang pasar ponsel Indonesia dengan meluncurkan Honor 400 pada 3 Juli lalu. Fitur andalannya? Mengubah foto menjadi video menggunakan AI.