SepakbolaRabu, 17 Mei 2017 17:57 WIB
Florenzi Tak Mau Buru-Buru Main
Alessandro Florenzi tak mau buru-buru bermain meski kakinya sudah "gatal". Dia ingin pulih sepenuhnya sebelum beraksi lagi untuk AS Roma.
SepakbolaRabu, 17 Mei 2017 17:57 WIB
Alessandro Florenzi tak mau buru-buru bermain meski kakinya sudah "gatal". Dia ingin pulih sepenuhnya sebelum beraksi lagi untuk AS Roma.
SepakbolaJumat, 17 Feb 2017 19:05 WIB
Alessandro Florenzi harus mengubur harapannya untuk bisa comeback di musim ini. Lututnya kembali mendapat cedera dan membuat Florenzi harus dioperasi lagi.
SepakbolaSelasa, 15 Nov 2016 11:02 WIB
Alessandro Florenzi harus absen lama setelah mengalami cedera parah beberapa waktu lalu. Pemain sayap AS Roma itu tak menetapkan target comeback-nya.
SepakbolaKamis, 27 Okt 2016 15:08 WIB
AS Roma mendapat kabar buruk terkait cedera Alessandro Florenzi. Cedera lutut yang dialami Florenzi cukup parah sehingga harus naik meja operasi.
SepakbolaKamis, 27 Okt 2016 09:55 WIB
AS Roma tak bisa sepenuhnya merayakan kemenangan atas Sassuolo. Cedera yang dialami Alessandro Florenzi membuat Roma merasa amat khawatir.
PialaEropaSabtu, 02 Jul 2016 16:32 WIB
Italia merasa sejauh ini sudah membuktikan diri sebagai tim kuat di Piala Eropa 2016. Gli Azzurri percaya tim-tim lain utamanya Jerman, sekarang mulai takut.
PialaEropaRabu, 29 Jun 2016 22:50 WIB
Italia tak mau beralasan apapun menatap laga besar lawan Jerman di perempatfinal Piala Eropa 2016, termasuk soal waktu istirahat sang lawan yang lebih panjang.
SepakbolaSabtu, 09 Apr 2016 04:55 WIB
AS Roma saat ini sedang dalam perburuan untuk finis di posisi kedua di klasemen akhir Liga Italia. Giallorossi optimistis bisa finis di atas Napoli.
SepakbolaMinggu, 03 Apr 2016 23:33 WIB
Alessandro Florenzi pantas sangat emosional di derby della Capitale kali ini. Tak cuma jadi kapten dan membawa AS Roma melumat Lazio, dia juga bikin gol.
SepakbolaKamis, 18 Feb 2016 11:00 WIB
Kekalahan dari Real Madrid di kandang sendiri bikin AS Roma menemui jalan berat untuk lolos. Di lain sisi, mereka bisa tampil lepas saja di Santiago Bernabeu.