
Selamat! 'Squid Game' Sabet Piala Gotham Awards 2021
'Squid Game' berhasil menyabet piala Gotham Awards 2021. Serial besutan sutradara Hwang Dong-Hyuk ini memenangi kategori 'Breakthrough Series'.
'Squid Game' berhasil menyabet piala Gotham Awards 2021. Serial besutan sutradara Hwang Dong-Hyuk ini memenangi kategori 'Breakthrough Series'.
Squid Game menjadi fenomena tak lama setelah ditayangkan. Kini, serial original Netflix tersebut bahkan sukses dinominasikan dalam penghargaan internasional.