detikHotJumat, 24 Des 2021 19:33 WIB Patung Kontroversi Tiananmen di Hong Kong Dipindahkan Diam-diam Tengah Malam Monumen Pillar of Shame yang dibuat seniman Denmark tentang sejarah kelam Tiananmen dipindahkan secara diam-diam tengah malam karena menuai kontroversi.