SepakbolaKamis, 02 Okt 2025 19:45 WIB FIFA 'Sentil' Donald Trump Soal Wacana Pindahkan Venue Piala Dunia 2026 Donald Trump sempat mengancam memindahkan lokasi pertandingan Piala Dunia 2026 di Amerika Serikat. FIFA angkat suara meresponsnya.