detikNewsRabu, 05 Jun 2019 08:45 WIB
Khatib Salat Id di Penjuru Daerah Ajak Umat Kembali Bersatu Pasca-Pemilu
Para khatib ini harus dimanfaatkan untuk kembali bersama dan tidak terpecah-belah setelah melewati perhelatan demokrasi Pemilu 2019.
detikNewsRabu, 05 Jun 2019 08:45 WIB
Para khatib ini harus dimanfaatkan untuk kembali bersama dan tidak terpecah-belah setelah melewati perhelatan demokrasi Pemilu 2019.
detikNewsRabu, 05 Jun 2019 07:31 WIB
Sejumlah ruas jalanan di Jakarta pada pagi hari pertama Lebaran sepi. Jalan Protokol yang menjadi langganan macet, hanya dilintasi 1-2 mobil saja.
detikNewsSelasa, 04 Jun 2019 13:53 WIB
Mereka Lebaran karena mengikuti beberapa negara di timur tengah yang merayakan Lebaran hari ini.
detikNewsSelasa, 04 Jun 2019 13:20 WIB
Ratusan warga Pontianak, Kalimantan Barat, melaksanakan Salat Idul Fitri 1 Syawal 1440 H. Mereka melaksanakan Salat Id pagi tadi di halaman SD Negeri 34.
detikNewsSelasa, 04 Jun 2019 09:52 WIB
Jemaah Hawariun Ansarullah di Desa Maccinibaji, Gowa, Sulawesi Selatan menggelar idul fitri hari ini.
detikNewsSenin, 03 Jun 2019 16:55 WIB
Kakanwil Kemenag, Anwar Abubakar menjelaskan tak terlihatnya hilal di Makassar maka puasa akan genap 30 hari. Lebaran diperkirakan akan jatuh pada 5 Juni.
detikNewsSenin, 03 Jun 2019 12:48 WIB
Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) akan menentukan 1 Syawal 1440 H atau Idul Fitri pada sore ini.
detikNewsSenin, 03 Jun 2019 12:38 WIB
Mantan Menteri Agama Said Agil Husin Al Munawar akan menjadi khatib dan imam salat Idul Fitri di Masjid Istiqlal, Jakarta Pusat.
detikNewsSenin, 03 Jun 2019 12:04 WIB
Kemenag Kabupaten Tasikmalaya menggelar rukyatul hilal di Pantai Cipatujah, Tasikmalaya, Jawa Barat, untuk menentukan 1 Syawal 1440 H atau Idul Fitri.
detikNewsSenin, 03 Jun 2019 10:04 WIB
Kementerian Agama (Kemenag) memantau hilal di 105 titik untuk menentukan 1 Syawal 1440 H atau Lebaran Idul Fitri 2019.