Kronologi Kasus Narkoba Irjen Teddy yang Kini Jadi Tersangka

Video News

Kronologi Kasus Narkoba Irjen Teddy yang Kini Jadi Tersangka

Tim 20detik - detikSumut
Sabtu, 15 Okt 2022 06:37 WIB
Medan - Terungkapnya keterlibatan Irjen Teddy Minahasa dalam kasus peredaran narkoba jenis sabu berawal dari penyidikan Polda Metro Jaya. Kapolres Metro Jakarta Pusat, Kombes Komarudin membeberkan awal mula pengungkapan kasus peredaran narkoba yang melibatkan Irjen teddy Minahasa.


(afb/afb)


Hide Ads