Jakarta - Ruben Onsu telah resmi berpisah dari Sarwendah. Meski sudah bercerai, Ruben masih rutin memberikan nafkah sebesar Rp 240 juta ke Sarwendah.
Foto Medan
Usai Bercerai, Ruben Onsu Tetap Beri Sarwendah Nafkah Rp240 Juta/Bulan
Minggu, 16 Nov 2025 20:01 WIB











































