Jakarta - Sejumlah rumah warga di salah satu permukiman yang berada di Kelurahan Lingkar Selatan, Kecamatan Lengkong, Kota Bandung terbakar. Dalam peristiwa tersebut, seorang warga dilaporkan meninggal dunia akibat terbakar oleh kobaran api.
(dhm/dhm)
Video News
Sejumlah Rumah di Lengkong Bandung Terbakar, 1 Orang Tewas
Minggu, 23 Nov 2025 21:00 WIB
BAGIKAN
BAGIKAN