Diikuti oleh 80 peserta, lomba kali ini terbanyak dalam beberapa tahun terakhir. Kura-kura berusia 20 tahun bernama Roberto milik Victor Martinez berhasil jadi juara di debut pertamanya. (afb/afb)
Video News
Ada Tradisi Balap Kura-kura di Venezuela, Begini Momennya
Selasa, 14 Okt 2025 23:35 WIB
Jakarta - Warga San Francisco de Asis di Negara Bagian Aragua, Venezuela, menggelar lomba kura-kura untuk merayakan hari Santo pelindung mereka, Saint Francis of Assisi. Lomba digelar pada Jumat (3/10) di depan gereja San Francisco de Asis.