Cak Imin menilai, itu harus dirubah agar lebih efektif. Pemilihan kepala daerah cukup dipilih oleh pemerintah pusat atau melalui DPRD. (afb/afb)
Video News
Ketum PKB Cak Imin Usul Kepala Daerah Dipilih DPRD
Kamis, 24 Jul 2025 02:00 WIB
Jakarta - Ketua Umum (Ketum) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) memberikan usual soal berbagai penyempurnaan tata kelola politik nasional. Salah satu yang diusulkan Cak Imin soal pemilihan kepala daerah yang dipilih melalui Pilkada.