KPAI Sebut Kenakalan Anak Terjadi karena Kurangnya Kasih Sayang Ortu

Video News

KPAI Sebut Kenakalan Anak Terjadi karena Kurangnya Kasih Sayang Ortu

Tim 20detik - detikSumut
Senin, 19 Mei 2025 08:00 WIB
Jakarta - Wakil Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Jasra Putra menyebut kurangnya kasih sayang orang tua berpengaruh terhadap pada kenakalan anak. Data ini didapatkan KPAI setelah mengunjungi 2 barak pendidikan di Purwakarta dan di Lembang, Bandung. (afb/afb)


Hide Ads