(nkm/nkm)
Video News
Ternyata, Ketum Partai KIM Sepakati Gibran Cawapres dalam 2 Menit
Selasa, 24 Okt 2023 09:54 WIB
Jakarta - Dalam diskusi penentuan cawapres Prabowo Subianto, para ketum partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) sepakat memilih Gibran Rakabuming Raka. Kesepakatan itu hanya butuh waktu 2 menit menurut Ketua DPP PAN, Saleh Partaonan Daulay.