Video News
Cerita Masinis Detik-detik KA Brantas Tabrak Truk Trailer di Semarang
Jumat, 21 Jul 2023 19:00 WIB
Semarang - Kereta api (KA) Brantas tujuan Jakarta-Blitar menabrak sebuah truk trailer di perlintasan sebidang Jalan Madukoro, Semarang Barat, Selasa (18/7) malam. Masinis dan Asisten Masinis yang mengalami kecelakaan tersebut kemudian diperiksa polisi. Mereka pun menceritakan momen-momen jelang kecelakaan terjadi.
(dhm/dhm)