Makassar - Kemacetan terjadi di Jalan Perintis Kemerdekaan, Kecamatan Tamalanrea, Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel). Situasi ini terjadi gegara banjir di ruas jalan itu.
(/)
Foto Sulsel
Potret Terkini Jalan Perintis Kemerdekaan Makassar Macet gegara Banjir
Rabu, 12 Feb 2025 18:28 WIB
BAGIKAN
Foto: Banjir di Jalan Perintis Kemerdekaan Makassar disebabkan imbas air Sungai Tello yang meluap. Luapan sungai itu turut dipicu intensitas curah hujan yang tinggi sejak pagi tadi.
BAGIKAN