Tanggal 1 Juli diperingati sebagai Hari Bhayangkara di Indonesia. Tahun 2024 ini, peringatan tersebut telah memasuki perayaan yang ke-78 tahun.
detikers dapat turut menyemarakkan momen tersebut dengan membagikan ucapan selamat Hari Bhayangkara melalui media sosial. Melalui ucapan tersebut, detikers juga dapat menyampaikan apresiasi dan dukungan kepada Polri yang telah menjalankan tugasnya untuk melindungi masyarakat.
Sebagai referensi, berikut detikSulsel telah menyajikan kumpulan ucapan Selamat Hari Bhayangkara yang singkat dan bijak.
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Yuk, dibagikan!
Ucapan Selamat Hari Bhayangkara ke-78
- Bhayangkara merupakan momen mempersatukan kepolisian di berbagai daerah menjadi satu kesatuan nasional. Selamat Hari Bhayangkara Polri ke-78, bersama rakyat Polri kuat.
- Selamat HUT Bhayangkara Polri ke-78. Banyak harapan publik yang harus dipenuhi sebagai garda terdepan penegakan hukum dan HAM. Semoga ke depan terus profesional, modern dan terpercaya.
- Selamat hari Bhayangkara Polri ke-78 tahun 2024. Terima kasih dalam mewujudkan keamanan, kenyamanan dan kedamaian. Semoga Polri selalu dicintai rakyat Indonesia.
- Terima kasih selalu ada buat kami dan membantu mewujudkan mimpi-mimpi serta cita-cita kami. Selamat Hari Bhayangkara Polri ke-78 tahun 2024.
- Selamat Hari Bhayangkara Polri ke-78. Semoga akan selalu bisa mengayomi dan menjadi pelindung untuk segenap bangsa Tanah Air.
- Polri profesional dan berintegritas adalah dambaan kita semua. Selamat HUT Bhayangkara Polri ke-78 tahun 2024.
- Hari ini, mari kita persembahkan apresiasi kepada Polri atas pengabdian mereka dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Selamat Hari Bhayangkara 2024!
- Selamat Hari Bhayangkara 2024! Semoga Polri selalu menjadi garda terdepan dalam menegakkan hukum dan menjaga keam75anan nasional.
- Selamat Hari Bhayangkara untuk semua anggota Polri. Terima kasih atas pengabdian dan pengorbanan kalian dalam menjaga keamanan negara.
- Selamat ulang tahun ke-78 Polri! Semoga setiap langkah Polri membawa keberhasilan dalam mewujudkan Indonesia yang aman dan sejahtera.
- Hari Bhayangkara yang penuh makna, mari kita bersyukur atas pengabdian Polri dalam menjaga kedamaian dan keadilan. Selamat ulang tahun!
- Dengan rasa hormat dan terima kasih, saya mengucapkan selamat Hari Bhayangkara untuk seluruh polisi Indonesia yang berjuang demi kebaikan dan keadilan.
- Selamat Hari Bhayangkara yang ke-78 untuk seluruh anggota Polri. Semoga keberanian dan dedikasi kalian menginspirasi generasi mendatang.
- Selamat Hari Bhayangkara Indonesia ke-78, 1 Juli 2024. Jayalah Polri, rakyat bersamamu.
- Selamat HUT Bhayangkara ke-78 bagi Kepolisian Republik Indonesia. Semoga Polri sukses selalu dan semakin dekat dengan rakyat serta dicintai rakyat.
- Dengan rasa hormat dan terima kasih, ucapan selamat Hari Bhayangkara yang ke-78 tahun untuk para polisi yang selalu siap melindungi dan mengabdi kepada tanah air.
- Selamat Hari Bhayangkara Indonesia ke-78. Teruslah mengayomi dan melindungi rakyat Indonesia Polri profesional dan berintegritas adalah dambaan bagi kita semua. NKRI harga mati.
- Selamat HUT Bhayangkara ke-78 untuk Kepolisian Republik Indonesia 1 Juli 2024. Polri adalah salah satu abdi utama bagi nusa dan bangsa. NKRI harga mati.
- Selamat Hari Bhayangkara Indonesia ke-78, 1 Juli 2024. Indonesia tidak akan aman, nyaman, tentram dan bebas dari narkoba tanpa adanya Polri. Jayalah Polri Rakyat Bersamamu. Teruslah mengabdi untuk rakyat dan Bangsa.
- Selamat hari Bhayangkara ke-78 untuk semua penegak hukum NKRI. Sukses selalu untuk Polisi Tanah Air.
- Selamat Hari Bhayangkara ke-78 Kepolisian Republik Indonesia 1 Juli 2024.
- Selamat Hari Bhayangkara yang ke-78! Semoga semangat pengabdian dan dedikasi Polri semakin memperkokoh keamanan dan kedamaian bagi seluruh masyarakat Indonesia. Terima kasih atas pengorbanan dan pelayanan yang tak kenal lelah. Semoga Polri selalu menjadi pelindung dan pelayan yang terpercaya bagi negara dan bangsa. Maju terus Polri Republik Indonesia!
- Semoga Polri semakin kuat, semakin melayani rakyat dan semakin dicintai. Selamat Hari Bhayangkara Polri ke-78.
- Selamat HUT Bhayangkara ke-78 Kepolisian Republik Indonesia 1 Juli 2024. Polri hebat.
- Selamat Hari Bhayangkara Ke-78. Teruslah semangat dalam menjalankan tugas dalam melakukan pelayanan publik.
- Untuk para polisi yang tidak kenal lelah menjaga NKRI, berdedikasi tinggi demi menjaga keselamatan bangsa dan negara. Selamat Hari Bhayangkara Polri ke-78 tahun 2024.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024. Semoga Polri senantiasa memberikan pengabdian terbaik kepada masyarakat, bangsa dan negara.
- Selamat Hari Bhayangkara ke-78. Jaya selalu polisi Indonesiaku.
Ucapan Selamat Hari Bhayangkara 2024
- Teruslah mengayomi dan melindungi rakyat Indonesia. Polri profesional dan berintegritas adalah dambaan kita semua. Selamat Hari Bhayangkara 2024 untuk Polri Indonesia.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024. Banyak harapan publik yang harus dipenuhi sebagai garda terdepan penegakan hukum dan HAM. Semoga ke depan terus profesional, modern dan terpercaya. NKRI harga mati.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024! Semoga semangat pengabdian Polri selalu menginspirasi keamanan dan ketertiban bagi kita semua.
Hari Bhayangkara untuk seluruh anggota Polri. Semoga keberanian dan dedikasi kalian selalu diberkati. - Polri adalah garda terdepan dalam menjaga keamanan. Selamat Hari Bhayangkara 2024!
Selamat Hari Bhayangkara untuk semua polisi Indonesia. Terima kasih atas pengorbanan dan perlindungan yang diberikan kepada masyarakat. - Selamat Hari Bhayangkara ke-78 tahun 2024. Semoga Polri selalu prediktif, responsibilitas dan transparansi dalam berkeadilan.
- Hari ini, 1 Juli 2024 mari kita rayakan keberhasilan dan dedikasi Polri dalam menjaga keamanan negeri. Selamat Hari Bhayangkara 2024!
- Selamat Hari Bhayangkara 2024! Semoga semangat Bhayangkara tetap terjaga dan membawa kebaikan bagi bangsa dan negara.
- Kepada seluruh anggota Polri, terima kasih atas pengorbanan dan pengabdian dalam menjaga kedamaian dan keadilan. Selamat Hari Bhayangkara 2024 yang ke-78 tahun!
- Hari Bhayangkara adalah waktu untuk menghargai dedikasi Polri dalam melindungi dan melayani masyarakat. Semoga terus menjadi teladan bagi generasi masa depan.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024! Polri, kalian adalah pahlawan tanpa tanda jasa yang sejati.
- Selamat Hari Bhayangkara untuk semua polisi Indonesia yang telah bekerja keras demi keamanan dan kesejahteraan bersama.
- Selamat Hari Bhayangkara yang ke-78! Semoga Polri senantiasa diberkati dalam setiap langkahnya menuju Indonesia yang lebih baik dan aman.
- Selamat Hari Bhayangkara ke-78 untuk Kepolisian Negara Republik Indonesia. Teruslah mengayomi dan melindungi masyarakat.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024! Semoga semangat pengabdian dan keberanian Polri semakin menginspirasi keamanan dan keadilan bagi seluruh Indonesia.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024. Semoga Polri makin jaya, kuat, dan profesional dalam melindungi, mengayomi, dan melayani masyarakat.
- Di Hari Bhayangkara 2024 ini, semoga Polri juga semakin solid dan selalu sukses terutama dalam mengedukasi masyarakat di berbagai hal, serta selalu menjadi payung pengayom masyarakat.
- Selamat Hari Bhayangkara 2024. Semoga di HUT ke-78, Korps Bhayangkara dapat semakin maju, mendukung pemulihan ekonomi dan reformasi struktural untuk mewujudkan Indonesia Tangguh, Indonesia Tumbuh.
- Hari ini adalah waktu untuk menghargai dedikasi Polri dalam menjaga ketertiban dan keselamatan masyarakat. Selamat Hari Bhayangkara 2024!
Twibbon Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024
Agar lebih meriah, detikers juga bisa mengunggah twibbon untuk memperingati Hari Bhayangkara. Berikut ini link twibbon Hari Bhayangkara yang dapat detikers gunakan secara gratis:
Twibbon Hari Bhayangkara #1
Twibbon Hari Bhayangkara #2
Twibbon Hari Bhayangkara #3
Twibbon Hari Bhayangkara #4
Twibbon Hari Bhayangkara #5
Twibbon Hari Bhayangkara #6
Twibbon Hari Bhayangkara #7
Twibbon Hari Bhayangkara #8
Twibbon Hari Bhayangkara #9
Twibbon Hari Bhayangkara #10
Cara Pasang Twibbon Hari Bhayangkara ke-78 Tahun 2024
Memasang foto pada twibbon Hari Bhayangkara terbilang sangat mudah. Berikut tata caranya:
- Pilih salah satu link twibbon yang detikers suka;
- Klik "Pilih Foto";
- Pilih foto yang diinginkan dari perangkat;
- Setelah foto muncul di twibbon, detikers bisa menyesuaikan posisinya;
- Jika sudah sesuai dengan yang diinginkan, klik "Unduh";
- Foto yang sudah dipasangi twibbon akan tersimpan otomatis di perangkat.
Itulah kumpulan ucapan selamat Hari Bhayangkara serta link twibbon yang dapat detikers gunakan untuk menyemarakkan peringatan tersebut. Semoga membantu, ya!
(urw/hsr)