Heboh video Nicholas Saputra turun langsung ke lokasi bencana di Aceh. Tampak Niscap bagikan bantuan berupa peralatan sekolah ke anak-anak korban bencana.
Universitas Pertahanan (Unhan) membantu korban bencana Sumatera di Aceh Tamiang. Bantuannya berupa penyaluran donasi obat-obatan dan pembelajaran digital.
Seorang pria asal Pidie, Aceh, NF alias SN ditangkap petugas Bandara Sultan Iskandar Muda, Blang Bintang, Aceh Besar karena diduga membawa 1,9 kilogram sabu.
Menkes Budi Gunadi keluhkan harga tiket Jakarta-Aceh yang tinggi pada akhir tahun lalu. Membuat penerbangan relawan ke lokasi bencana harus melalui Malaysia.