Gempa M 8,7 mengguncang wilayah semenanjung timur Rusia. Gempa itu menimbulkan tsunami dengan ketinggian tiga hingga empat meter di beberapa wilayah itu.
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia didemo di Bandara Sorong oleh aktivis lingkungan. Mereka mendesak penutupan tambang nikel yang merusak ekosistem Raja Ampat.