Polres Kepulauan Meranti salurkan 50 ton beras murah untuk stabilitas harga pangan. Fokus di Rangsang dan Tebing Tinggi, mendukung ketahanan pangan nasional.
Menko PM Muhaimin Iskandar mengungkapkan transformasi pembangunan nasional dari bantuan jangka pendek ke pemberdayaan jangka panjang untuk masyarakat mandiri.
Dono Kasino Indro kini resmi menjadi anggota DPRD Lombok Tengah. Sosok satu ini adalah politikus PKS, bukan tokoh komedian legendaris dalam serial Warkop DKI.
Laka beruntun di Tulungagung melibatkan empat kendaraan, mengakibatkan dua korban meninggal dan satu luka berat. Penyebabnya adalah bus yang kehilangan kendali.
6 Rukun Nelayan di Pantura Lamongan dilatih mengolah hasil laut sebagai UMKM. Mereka didorong tingkatkan kualitas produk dan daya saing di pasar lebih luas.
Menko bidang pangan, Zulkifli Hasan dan Gubernur Jateng, Ahmad Luthfi, meninjau Koperasi Desa Merah Putih (KDMP) Desa Sumbung, Cepogo, Kabupaten Boyolali.