Masyarakat Pati akan kembali berunjuk rasa menuntut KPK menetapkan Bupati Sudewo sebagai tersangka korupsi. Aksi digelar di depan gedung KPK awal September.
Wakil Ketua Komisi I DPR RI, Dave Laksono, menyerukan agar negara-negara barat lainnya mengikuti sikap Prancis dan Inggris yang akan mengakui Negara Palestina.