Harga tiket pesawat menjelang libur Nataru sudah mulai turun. Untuk rute Denpasar-Jakarta, harga tiketnya turun jadi Rp 600 ribuan dari semula Rp 1 jutaan.
Harga cabai merah di Sumut naik menjelang Tahun Baru, mencapai Rp 60 ribu/kg di Nias Utara. Kenaikan disebabkan tingginya permintaan saat libur Nataru.
Mengisi perut yang keroncongan paling enak dengan menu yang gurih nan creamy. Ayam telur asin atau chicken salted egg yang enak ada di beberapa tempat ini.
Harga ikan kembung hari ini tercatat turun, sedangkan tongkol justru naik. Jadi berapa?Simak info lengkap harga sembako Jogja 5 Desember 2024 dalam artikel ini!
Harga emas hari ini di Jogja 27 Desember 2024 terpantau Logam Mulia naik, sedangkan Pegadaian ada yang stabil dan naik. Berikut detail harga emas hari ini.