Menurut Said, banyak negara sudah tidak lagi menggunakan Premium sebagai BBM. Namun di Indonesia hal tersebut masih dilakukan dan diproduksi oleh Pertamina.
Polisi masih menyelidiki insiden kebakaran tangki di kilang minyak PT Pertamina Indramayu. Sejumlah pihak sudah dimintai keterangan atas insiden tersebut.
Polda Jawa Barat akan mulai melakukan penyelidikan terkait kebakaran di kilang minyak PT Pertamina di Balongan, Indramayu. Polisi akan mulai melakukan olah TKP.