Menahan haus dan lapar selama berpuasa kerap kali memperburuk kondisi maag. Dokter membagikan tips bagi pengidap maag agar tetap nyaman sampai berbuka puasa.
Banyak warga RI gemar menyantap hidangan olahan daging sapi menjelang Lebaran. Yang sering menjadi pertanyaan, apakah daging sapi mengandung kolesterol tinggi?
Selain dibuat sup, iga sapi juga enak dimasak garang asam. Bumbu rempah dan cabe yang dimasak perlahan bersama iga sapi membuat rasanya pedas, gurih dan lezat.
Ramadan menjadi waktu yang ditunggu-tunggu muslim di dunia. Selain bisa berlomba meraup pahala, ramadan juga menjadi ajang untuk melatih kesabaran dan emosi.