Rusia mengancam akan membalas Uni Eropa jika aset negaranya disita. Presiden Vladimir Putin menyebut setiap upaya penyitaan sebagai pencurian properti.
Bocah berusia 10 tahun menghilang di hutan Louisiana, Amerika Serikat, setelah tidur sambil berjalan. Saat ditemukan, bocah itu tengah meringkuk di tanah.
Departemen Perdagangan AS akan melarang teknologi China dan Rusia di dalam kendaraan otonom yang diproduksi di AS karena dinilai mengancam keamanan nasional.
Rusia menanggapi kecelakaan yang menewaskan Presiden Iran Ebrahim Raisi. Menlu Rusia Sergei Lavrov menilai sanksi AS telah memperburuk keselamatan penerbangan.
Kolombia mengumumkan penyitaan kokain seberat 14 ton di pelabuhan Pasifik utamanya. Ini mencetak rekor sebagai penyitaan terbesar dalam satu dekade terakhir.