"Jadi sama sekali bukan menyalahkan pemerintahan Pak Prabowo, bukan, karena memang itu sudah given dari kesepakatan periode sebelumnya," kata Deddy Y Sitorus.
Anggota Komisi III DPR Moh Rano Alfath menilai pembentukan Dittipid PPA dan PPO bukti nyata komitmen Polri dalam perlindungan terhadap kelompok rentan.