Perayaan Imlek di Vihara Ananda Avalokitesvara, Rangkasbitung, tahun ini akan dimeriahkan pertunjukan barongsai. Pertunjukan itu sudah dua tahun ditiadakan.
Toleransi beragama dan kerukunan antarumat beragama di Surabaya dijunjung tinggi. Salah satu contohnya seperti bisa dilihat di salah satu perumahan di Wiyung.
Perayaan Tahun Baru Imlek 2023 di Kota Sukabumi berlangsung meriah! Warga berdatangan ke Vihara Widhi Sakti untuk bersembahyang dan memeriahkan tahun baru.