Kecerdasan buatan (AI) mengubah industri musik dengan munculnya artis digital seperti Xania Monet dan Sienna Rose, yang memicu perdebatan tentang keaslian.
Tren foto AI di media sosial kini populer, memungkinkan pengguna menghasilkan potret estetik di studio atau lift dengan Gemini AI dan prompt yang tepat.
Sejumlah nama artis masuk ke dalam bursa bakal calon kepala daerah pada Pilkada 2024. Nama seperti Ahmad Dhani, Raffi Ahmad, Kris Dayanti, dan Marshel Widianto.
Artis Indonesia ikut menyuarakan 'All Eyes on Rafah', bentuk dukungan untuk Palestina, yang hingga kini masih digempur secara membabi buta oleh pasukan Israel.
Polisi naikkan status kasus dugaan pemerkosaan siswi SMA AC (16) di Belu, NTT, ke tahap penyidikan. Artis Piche Kota terlibat, namun belum ada tersangka.