Putri Dakka dan Haidir Basir mendaftar sebagai calon wali kota dan wakil wali kota Palopo. Mereka berjanji lunasi utang Pemkot Rp 250 miliar jika terpilih.
Pasangan I Gusti Ngurah Jaya Negara-I Kadek Agus Arya Wibawamendaftar ke KPU Denpasar, Kamis (29/8/2024) pagi, diiringi ratusan orang dengan berbagai kostum.
Paslon Wali Kota Kediri Vinanda-Gus Qowim, menggelar konvoi besar usai Deklarasi Kampanye Damai. Mereka mengajak warga untuk mendukung perubahan di Pilkada.
Ketua Umum PBNW, Lalu Muhammad Zanuddin Atsani, mengantar pasangan Pathul-Nursiah mendaftar Pilbup 2024 di KPU Lombok Tengah, didampingi partai pengusung.
Ribuan massa mengantar Sitti Rohmi Djalillah-Musyafirin saat mendaftar ke KPU NTB. Duet Rohmi-Firin bakal berlaga dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) NTB 2024.