Wamendes PDT, Ahmad Riza Patria mendorong pemerintah desa menjadi penyuplai bahan baku program makan bergizi gratis. Harapannya berdampak ekonomi bagi desa.
Komnas HAM melakukan pemantauan dan pengkajian kasus penembakan siswa SMKN 4 Semarang. Ada tim yang diterjunkan ke Semarang untuk turut mengawal kasus tersebut.
Massa mempertanyakan tindakan yang dilakukan Komandan Batalyon D Brimob, Kompol Iyus Ali Yusuf yang diduga melakukan tindakan represif yang berlebihan.