Kasus mutilasi Alvi pada Tiara meninggalkan dampak mendalam bagi pemilik kos, Budiono. Ia berencana renovasi dan doa bersama setelah garis polisi dicabut.
Aktor Jonathan Frizzy dituntut satu tahun penjara terkait kasus vape berisi etomidate. Kuasa hukumnya minta keringanan hukuman karena ketidaktahuan kliennya.
Viral di media sosial terkait sulitnya pengunjung lanjut usia (lansia) mendapat bantuan kendaraan di Candi Borobudur. Pengelola minta maaf atas kejadian ini.