Paula Verhoeven menunjukkan momen kulineran bersama Tya Ariestya di pujasera Blok M. Mereka mencicipi aneka makanan viral, mulai dari bakmi sampai dimsum.
Festival Sebatu Kala Patra 2025 dibuka dengan tari Rejang Playon. Menampilkan kerajinan dan kuliner, festival ini merayakan warisan budaya Desa Adat Sebatu.
Seorang pria di Langkat, Sumut, bernama Agus Salim (53) membunuh adik iparnya menggunakan kapak. Setelah kejadian, pelaku dihajar massa hingga babak belur.
Suhu di Makkah, Arab Saudi, diprediksi mencapai 45 derajat celsius siang ini. Ada sejumlah tips bagi jemaah haji agar tetap sehat di tengah suhu panas tersebut
Motif Agus Salim (53) membunuh adik iparnya menggunakan kapak saat hendak menghabisi nyawa mantan istrinya di Langkat, Sumut, karena permasalahan harta.