Tanah longsor terjadi di Girimulyo, Kulon Progo, Jumat (28/3) petang. Akibatnya, satu orang terluka karena tertimpa tembok rumah yang ambruk kena longsor.
Ada beragam trik sahur yang beredar di media sosial, diklaim bisa bikin awet kenyang dan kuat puasa seharian. Salah satunya dengan mengonsumsi protein bar.
Remaja Galih (15) terlibat balapan liar di Luwu Utara, menabrak kakak beradik yang mencari takjil. Ketiganya mengalami luka parah dan dirawat di rumah sakit.
Hasbi Jayabaya-Amir Hamzah akan dilantik menjadi Bupati dan Wakil Bupati Lebak 2025-2030 besok. Pemkab Lebak pun menyiapkan syukuran pada awal Ramadan.