Airlangga Hartarto mundur dari Ketum Golkar. Airlangga menyampaikan salah satu pertimbangannya adalah dalam rangka memastikan stabilitas transisi pemerintahan.
Pj Gubernur Sulsel Zudan Arif mendorong penyelesaian hibah lahan Stadion Barombong yang mangkrak 13 tahun. Proyek strategis ini diharapkan segera dilanjutkan.
Groundbreaking proyek investor ke-8 di IKN dijadwalkan bulan September. Investor asing di sektor properti diharapkan ikut serta dengan nilai Rp 56 triliun.