Setelah Kongres PSI di Solo, Presiden RI ke-8 Prabowo Subianto berkunjung ke kediaman Jokowi. Mereka lanjut makan malam dadakan di Bakmi Jowo Bu Citro.
Presiden Prabowo luncurkan 80.000 Koperasi Merah Putih untuk bantu petani. Kini, petani bisa kirim hasil panen dengan truk dan pick-up yang disediakan.
Ketua DPR RI Puan Maharani berharap Kopdes Merah Putih yang baru diluncurkan bisa menjadi atensi Kepala Daerah agar tidak ada masalah hukum di kemudian hari.
Presiden Prabowo Subianto meluncurkan 80.000 Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih di Klaten, sebagai langkah untuk kemandirian ekonomi rakyat Indonesia.
Menteri Ketenagakerjaan Yassierli meyakini bahwa keberhasilan koperasi sebagai lembaga ekonomi rakyat sangat dipengaruhi oleh kesiapan sumber daya manusianya.