Susan Wojcicki, CEO Youtube, mengungkapkan tertarik merambah ke Non-Fungible Tokens (NFT). Ini disampaikan bersamaan dengan informasi rencana Youtube ke depan.
Solihin (52) penjual lukisan di Braga, Kota Bandung tak menyangka lukisan kaligrafinya bisa terjual empat kali lipat di platform NFT dari harga normal.
UMKM asal Semaran dan Surakarta memiliki kepedulian terhadap lingkungan. Tak hanya kerjar cuan, mereka pun punya cara tersendiri dalam menjaga kelestarian alam.