Jaksa Korsel mengidentifikasi mantan Presiden Moon Jae In sebagai tersangka dalam kasus suap terkait perlakuan istimewa pada menantunya saat mendapat pekerjaan.
Gugatan terhadap Undang-Undang tentang Pilkada ditolak oleh Mahkamah Konstitusi (MK). Namun dalam pertimbangannya, MK tolak ubah syarat usia Cagub-Cawagub.
Kegagalan Anies diglorifikasi terutama oleh para pendukungnya sebagai akibat dari upaya penjegalan yang dilakukan rezim penguasa melalui partai-partai politik.