Bupati Sidoarjo, Subandi, perintahkan Dinas PU tangani kerusakan jalan pascahujan. Program betonisasi dan perbaikan berkala disiapkan untuk jangka panjang.
BMKG mendeteksi dua bibit siklon tropis dekat Indonesia, siklon 97S dan 98S. Masyarakat diimbau waspada terhadap potensi cuaca ekstrem dan gelombang tinggi.
Pohon tumbang di Cibinong, Bogor akibat hujan deras dan angin kencang menimpa rumah warga, menyebabkan kerusakan. Tidak ada korban jiwa, penghuni mengungsi.
Banjir di Kecamatan Baolan, Tolitoli, merendam 1.345 rumah dan memaksa 139 kepala keluarga mengungsi. BPBD Sulteng siapkan bantuan dan normalisasi sungai.