Seorang pegiat kebugaran membagikan rutinitas olahraganya yang mencapai 10-11 jam dalam seminggu. Mulai dari berenang, sepeda, hingga lari. Wah, mantul!
Kementerian Kesehatan RI mengeluarkan surat edaran terkait peningkatan kewaspadaan penyakit virus Nipah. Sebelumnya dua orang di India tewas karena virus Nipah.
Terkesan enteng sih, tapi rupanya jalan kaki punya manfaat besar buat jantung. Cocok buat muda-mudi yang sering mengeluh mager, begini kata dokter jantung.
Berkumpulnya anak muda dalam komunitas berbagai sekolah, hobi, usaha, yang dijadikan satu dalam ajang festival ABSTRAK (Acara Besar Sekolah Taruna Bakti).
Dunia baru-baru ini dibuat heboh oleh Disease X yang diklaim lebih mematikan dari COVID-19. Pakar pun menyebut Disease X sudah menyebar. Apakah sudah masuk RI?
Sendawa merupakan upaya untuk mengeluarkan udara yang berlebihan melalui saluran pencernaan bagian atas. Jika sering sendawa hingga mual, apa karena GERD?