Otoritas Umum Penerbangan Arab Saudi (GACA) menerbitkan surat edaran yang mewajibkan maskapai melakukan verifikasi ketat kepada jemaah haji yang tiba di Saudi.
Gubernur Khofifah perkuat konektivitas perhubungan di Harhubnas ke-55. Pembangunan pelabuhan dan rute penerbangan baru untuk kemudahan transportasi masyarakat.