Ayah Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Dardak, Hermanto Dardak, meninggal dunia akibat kecelakaan di Tol Pemalang. Jenazahnya dimakamkan di TMP Kalibata pagi ini.
Wakil Gubernur Jawa Timur (Jatim) Emil Dardak dan istrinya, Arumi Bachsin, mengantarakan jasad ayahanda tercinta Hermanto Dardak ke peristirahatan terakhir.