Sampel dari permukaan Bulan yang dikembalikan oleh misi Chang'e-5 China, mengungkapkan keberadaan kandungan besi yang melimpah dalam keadaan oksidasi +3.
Dua remaja Iran dijatuhi hukuman mati terkait unjuk rasa yang marak di Iran beberapa bulan terakhir, yang diawali oleh aksi memprotes kematian Mahsa Amini.
Rumah mewah terbengkalai yang ditinggali Bu Eny dan Tiko kini diperbaiki. Rumah yang berlokasi di Kompleks PLN Klender, Jaktim, tersebut kini tengah dicat.
Viral kisah seorang petani Musa Hasahya (67) yang sudah memiliki 102 anak. Kini, dia memutuskan untuk berhenti punya anak karena 'biaya hidup yang terus naik'.